Minggu, 14 Februari 2010

Tugas Teori Arsitektur




1. Pembentukan ruang dari unsur vertical.

a. Unsur vertical linear bisa membentuk sisi vertical dari sutau volume ruang.




b. Suatu bidang vertical selalu menegaskan terhadap ruang yang di hadapinya.




c. Bidang yang bebentuk “L” menimbulkan suatu ruang dari sudut yang keluar dan mengikuti arah diagonalnya.





d. Bidang yang sejajar sering menentukan volume suatu ruang yang berorintasi menuju ujung yang tak terbatas.





e. Bidang yang berbentuk “u” biasa membentuk suatu volume ruang yang diorientasikan searah dengan sisi yang terbuka.



f. Empat bidang penutup biasanya berorientasi ke dalam dan menegaskan kawasan ruang di sekitar ruang tertutup.





2. Hubungan ruang antara ruang.

a. Ruang dalam ruang agak lebih besar sebagai kawasan utk mengandung suatu ruang, dan biasanya ruang yang di kandung agak kecil dengan ruang pembungkusnya.





b. Ruang saling berkaitan terdapat 2 buah ruang yang biasanya bersatu membentuk suatu daerah ruang yang seakan – akan hanya satu ruangan/ruang bersama.





c. Ruang bersebelahan biasanya terdapat 2 buah ruang saling berderet / salin bersebelahan.





d. Ruang yang dihubungkan dengan ruang yang lain biasanya terdapat 2 buah ruang yang terbagi oleh jarak dapat dihubungkan oleh ruang ke-3 atau ruang perantara, namun ruang perantara dalam bentuk atau orientasi untuk menunjukan fungsi hubunganya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar